Analisis dan Interpretasi Lagu Desafinado karya Antonio Carlos Jobim
Abstract
Studi ini membahas musik Jazz Latin dari Jobim yang merupakan percampuran antara musik jazz dan musik latin. Pada musik ini jazz dengan variasi akor yang beragam digabungkan dengan musik latin yang kaya akan permainan ritmis alat musik perkusi. Irama musik latin jazz yang bermacam-macam membuat musik ini mendapatkan apresiasi yang tinggi. Lagu Desafinado ciptaan Antonio Carlos Jobim adalah salah satu lagu standart latin jazz yang sangat terkenal.Desafinado memiliki banyak hal yang menarik untuk diteliti, yaitu dari bentuk lagu, progresi akor, dan interpretasi lirik lagu. Analisis yang dilakukan meliputi bentuk lagu dan progresi akor, sedangkan interpretasi yang dibahas mengacu pada 3 musisi jazz yang membawakan lagu Desafinado, yaitu Antonio Carlos Jobim sendiri, Ella Fitzgerald, dan Frank Sinatra. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif pendekatan analisis deskriptif. Hasil penelitian ini adalahDesafinado memiliki alur melodi dan progresi akor yang berhubungan dengan lirik lagunya. Alur melodi dan progresi akor lagu ini menunjukkan kekhasan karya-karya Antonio Carlos Jobim untuk lagu-lagu standart latin jazz.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Banoe, Pono. 2003. Kamus Musik. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
Berendt, Joachim E. 1981. The Jazz Book. Westport: Lawrence Hill & Com-pany.
Fernandez, Raul A., From Afro-Cuban Rhythms to Latin Jazz (E-Book Music).
Fordham, John. 1993. Jazz. London: Dor-long Kindersley.
Harold, A. Decker dan Colleen. J. Kirk. 1988. Choral Conducting Focus on Communication. USA: Waveland Press Inc.
Kramer, Lawrence. 1975. Interpreting Music. USA: University of California Press.
Mack, Dieter. 1995. Apresiasi Musik Populer. Yogyakarta: Yayasan Pustaka Nusantara.
Mack, Dieter. 1995. Sejarah Musik III. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi.
Prier, Karl Edmund. 2008. Sejarah Musik Jilid 1. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi.
Samboedi. 2002. Sejarah Jazz dan Tokoh-Tokohnya. Jakarta: Dahara Prize.
Stein, Leon. 1974. Structure and Style. Expanded Edition. USA: Summy-Birchard Music.
Yanow, Scott. 1987. Jazz; a Regional Exploration. USA. British Library.
Webtografi:
Biografi Antonio Carlos Jobim, www. notablebiographies.com>world bio-graphy> supplement (Fl-Ka)
Genre musik song, http: //www.musicof puertorico.com/index.php/genre/son
http://letras.mus.br/tom-jobim/49032/
http://www.hotlyrics.net/lyrics/E/Ella_Fitzgerald/Desafinado.html
“Jazz, dalam http://promusik.wordpress. com/jazz/
Musik Latin, http://id.prmob.net/amerika-latin-musik/latin/amerika-latin-1820613.html.
Perkembangan Musik Jazz, http://id. prmob.net/jazz/new-orleans/dunia-musik-26 06118.html
www.allmusic.com/artist/antonio-carlos-jobim-mn0000781831
www.e-biografias.net/antonio_jobim/
www.metrolyric.com/desafinado-lyrics-frank-sinatra
DOI: https://doi.org/10.24821/promusika.v4i1.2268
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Agnes Tika Setiarini
P-ISSN: 2338-039X (print) | E-ISSN: 2477-538X (online)