PENCIPTAAN NASKAH DRAMA SAKERA TERINSPIRASI DARI PERISTIWA CAROK DAN CERITA RAKYAT SAKERA DIPASURUAN JAWA TIMUR
Abstract
Naskah drama merupakan salah satu media untuk menyampaikan pesan dan mengenalkan budaya pada masyarakat sekitar. Carok merupakan tradisi bertarung mempertahankan kehormatan, Pak Sakera adalah tokoh pematik tradisi carok. Naskah Sakera mengungkapkan tentang sejarah carok dan cerita rakyat Sakera, agar kita bisa mengetahui dan mengenal kebudayaan dan sejarah dari kota Pasuruan Jawa Timur.
Kata Kunci : Naskah drama, Carok, Cerita Rakyat Sakera.
DOI: https://doi.org/10.24821/srs.v0i0.435
Article Metrics
Abstract view : 0 timesRefbacks
- There are currently no refbacks.
UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta
Jl. Parangtritis KM 6,5 Yogyakarta
email: lib@isi.ac.id website: http://lib.isi.ac.id